Klasifikasi Alat Tangkap

Alat tangkap ikan diklasifikasikan dibawah berdasarkan prinsip penggunaan, ada 10 kategori alat tangkap dibawah ini:

1. Jaring Trawl (Pukat Hela)

  • Other Trawl
  • Pair Trawl
  • Beam Trawl
  • Two Boat Trawl

2. Pukat Kantong Lingkar (Bag Seine Nets)

  • Payang
  • Jaring Lampara
  • Dogol (Cantrang)
  • Pukat Tepi (Pukat Pantai)
3. Pukat Cincin
  • Pukat Langgar
  • Pukat Senangin
  • Gae
  • Soma
  • Jaring Giob
4. Perangkap (Trap)
  • Sero
  • Jermal
  • Bubu
5. Alat Penangkap dan Penggiring
  • Muroami
  • Jaring Kalase
  • Lari - Larian
  • Ambai
6. Pancing
  • Pancing Rawai
  • Pancing Gandar
  • Pancing Tarik
7. Pancing Lainnya
  • Pancing Ulur
8. Jaring Insang
  • Jaring Insang Hanyut
  • Jaring Insang Labuh
  • Jaring Insang Lingkar
  • Jaring Insang Karang
9. Jala
  • Jala Tebar
  • Jala Besar
10. Alat Penangkap Lainnya
  • Jaring Pelingkar
  • Garuk
  • Garit Terung
  • Panah, Senapa, Tombak
  • Ladung
  • Harpun Tangan
Itulah 10 kategori alat tangkap beserta contoh alat tangkapnya, tapi ketegori alat tangkap diatas dimungkinkan kurang lengkap kalian bisa mencari dilitelatur lainnya dan untuk gambarnya bisa kalian cari di Google Images. Semoga bermanfaat kurang lebih saya mohon maaf.

Comments

Popular posts from this blog

Alat Tangkap : Longline Tuna

Tingkah Laku Ikan : Pendahuluan dan Manfaat

Alat Tangkap : Trawl (Pukat Hela)