Alat Tangkap : Trawl (Pukat Hela)

A. Definisi Alat Tangkap




  • Jaring yang terdiri dari kantong (cod end) yang memiliki bentuk empat persegi atau kerucut, dua lembar saya (wing), dihubungkan dengan tali penarik (warp), jaring ini ditarik / dihela secara horizontal dalam air, akibat dari tarikan tersebut pada mulut jaring mendapat tahanan sehingga bisa terbuka.

B. Jenis Trawl

1. Menurut daerah penangkapannya
  • Trawl Dasar (Bottom Trwal)
  • Trawl Pertengahan (Mid Water Trawl)
  • Trawl Permukaan (Surface Trawl)
2. Menurut cara pembuangan / peletakan alat tangkap
  • Trawl Samping (Side Trawl)
  • Trawl Buritan ( Stren Trawl
  • Trawl Kembar 2 boom (Double Rigger Trawl)
C. Upaya Mulut Jaring Supaya Terbuka
  • Menggunakan Beam (Beam Trawl)
  • Ditarik / dihela dua kapan yang berjalan secara sejajar (Paranzella Trawl / Two Boat Trawling)
  • Menggunakan otter board memanfaatkan tahanan air (Otter Trawl)
D. Daerah Penangkapan 
  • Dasar laut rata, berpasir atau berlumpur dan tidak berbatu karang
  • Perairan tidak terlalu dalam terutama trawl yang bertujuan menangkap udang dengan kedalaman <30 M atau efektif pada kedalaman 10 - 20 M
  • Daerah yang paling baik daerah dekat pantai dan banyak muara sungai
  • Kecepatan arus tidak boleh lebih dari 3 Knot dan yang sangat baik arus dari 1 knot
E. Alat Bantu Penangkapan
  • Katrol
  • Power Block
  • Fishfinder
  • GPS



Comments

Popular posts from this blog

Alat Tangkap : Longline Tuna

Alat Tangkap: Pukat Cincin (Pursen Seine)